pengertian positivisme
Sunday, November 15, 2015
pengertian positivisme adalah aliran filsafat yang beranggapan bahwa pengetahuan itu semata-mata berdasarkan pengalaman dan ilmu yang pasti.
sumber: idurs shahab, beragama dengan akal jernih, Jakarta: PT. SERAMBI ILMU SEMESTA, Cetakan I Agustus 2007, halaman 307