Pengertian sindrome nefritik progresif

Pengertian sindrome nefritik progresif adalah suatu penyakit yang jarang terjadi, di mana sebagian besar glomeruli mengalami kerusakan parsial, sehingga terjadi gagal ginjal yang berat disertai proteinuria (protein dalam air kemih), hematuria (darah dalam air kemih), dan gumpalan sel darah merah di dalam air kemih.

Sumber: Mukhalidah Hanun Siregar, Sri Minatun: Kamus Kedokteran Modern cara mudah memahami istilah-istilah kedokteran, Jogjakarta: Laksana, 2011, halaman 119

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel