pengertian skizofrenia
Friday, August 28, 2015
Pengertian skizofrenia adalah penyakit otak yang timbul akibat ketidakseimbangan pada dopamin, yaitu salah satu sel kimia dalam otak; gangguan jiwa psikotik paling lzim dengan ciri hilangnya perasaan afektif atau respons emogan antarpribadi normal, sering kali diikuti dengan delusi (keyakinan yang salah) dan halusinasi (persepsi tanpa ada rangsangan pancaindera).
Sumber: Mukhalidah Hanun Siregar, Sri Minatun: Kamus Kedokteran Modern cara mudah memahami istilah-istilah kedokteran, Jogjakarta: Laksana, 2011, halaman 88