pengertian anamnesis

pengertian anamnesis adalah suatu teknik pemeriksaan yang dilakukan melalui suatu percakapan antara seorang dokter dengan pasiennya secara langsung atau dengan orang lain yang mengetahui tentang kondisi pasien, untuk mendapatkan data pasien beserta permasalahan medisnya.

Sumber: Mukhalidah Hanun Siregar, Sri Minatun: Kamus Kedokteran Modern cara mudah memahami istilah-istilah kedokteran, Jogjakarta: Laksana, 2011, halaman 95

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel