pengertian pengendalian sosial
Monday, June 15, 2015
pengertian pengendalian sosial adalah
- suatu metode pengawasan terhadap masyarakat baik secara persuasif maupun memaksa sehingga perilaku anggota masyarakatnya sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku.
- suatu cara dan proses, baik yang terencana ataupun tidak terencana dalam upaya manusia untuk mengendalikan individu, kelompok ataupun masyarakat untuk berperilaku selaras atau sesuai dengan norma-norma dan nilai-nilai yang berlaku di dalam masyarakat.
Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 246