pengertian akar udara (aerial root)
Tuesday, October 15, 2013
pengertian akar udara (aerial root) adalah akar yang berada di atas tanah, terutama pada tumbuhan memanjat dan epifit, yang berfungsi antara lain untuk mengikatkan diri pada tumbuhan inangnya dan terkadang juga merupakan organ metabolisme.
Sumber: Rifa'i, Mien.A. Kamus biologi/penyususn akhir Mien A.rifai cetakan ke-4, Jakarta Balai Pustaka, 2004 halaman 8