pengertian lingga

Pengertian lingga adalah sebuah arca atau patung, yang merupakan sebuah objek pemujaan atau sembahyang umat hindu. Kata lingga ini biasanya singkatan daripada Siwalingga dan merupakan sebuah objek tegak , tinggi yang melambangkan falus (penis) Batara Siwa. Objek ini merupakan lambang kesuburan.

Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 173


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel