pengertian Geologi rekayasa

pengertian Geologi rekayasa adalah Penerapan ilmu geologidalam praktek rekayasa untuk tujuan menjamin faktor-faktor geologi yang mempengaruhi lokasi, isain, konstruksi, operasi dan perawatan pekerjakan rekayasa telah dikenali dan diperhitungkan dengan matang.
Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 80

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel