Pengertian Garis astronomi
Sunday, October 12, 2014
Pengertian Garis astronomi adalah Garis khayal yang dibuat dan digunakan untuk mempermudah menentukan
posisi suatu tempat di muka bumi. Garis astronomis menunjukkan letak garis
lintang dan bujur pada peta.
Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 74