pengertian bauksit

pengertian bauksit adalah barang tambang campuran yang menjadi bahan dasar alumunium. Bauksit berwarna putih kekuning-kuningan, merah, maupun cokelat, (bila bercampur besi), bersifat mudah larut dalam air, dan tidak mudah terbakar. Bijih bauksit diolah menjadi alumina dan diolah lagi menjadi alumunium. Penghasil bauksit di Indonesia adalah wilayah Kepualauan Riau, Pulau Bangk Belitung, dan Kalimantan Barat.

Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 31

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel