pengertian awan

pengertian awan adalah kumpulan titik-titik air (kristal es) di dalam udara yang terjadi karena adanya kondensasi (sublimasi) dari uap air yang terdapat dalam udara. Awan yang menempel di permukaan bumi disebut kabut. Berdasarkan bentuknya, awan dibedakan menjadi awan commulus, Stratus, dan Cirrus. berdasarkan ketinggiannya awan dibedakan menjadi awan tinggi (Cirrus, Cirrosatratus, dan Cirrocumulus), awan sedang (Altocummulus dan Altostratus) awan rendah (Stratocummulus, Stratus, dan Nimbostratus), dan awan yang terjadi karena udara naik (CUmmulus dan Cumulonimbus).

Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 23

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel