Pengertian learning object repositories

Pengertian learning object repositories adalah tempat penyimpanan ini dibentuk untuk memfasilitasi penggunaan kembali obyek-obyek pembelajaran berbagai bentuk ada antara lain:
-         Repository terbuka, yang mempromosikan saling berbagi dan eksplorasi pengetahuan serta beroperasi atas dasar open content yang free-of-change (alias gratis)
-         Lisensi open source, sistem kredit dimana kredit virtual akan diberikan untuk obyek-obyek yang paling banyak digunakan dan dipakai ulang;
-         Dengan sistem pembayaran mikro.

Beberapa repository tidak benar-benar menampung  LO (obyek pembelajaran); namun hanya memberikan metadata tentang LO itu dan link yang menunjuknya, Beberapa repository menggunakan sistem peer review untuk mengevaluasi kualitas dari LO.
Sumber: Tom Wayteg, kamus internet, cara cepat dan praktis masuk dunia cyber,Surabaya: penerbit Liris cetakan I 2013 halaman 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel