pengertian Animated GIF
Sunday, November 10, 2013
pengertian Animated GIF adalah tipe gambar dengan format GIF yang terdiri dari serangkaian gambar beruntun sehingga membentuk suatu gerakan atau animasi. Sejak kemunculan Netscape Navigator 2.0, gambar bertipe Animated GIF mulai digunakan pada halaman web.
sumber: Anggota IKAPI, Kamus Istilah Komputer untuk Orang Awam, Palembang Maxikom, 2009 halaman 8
pengertian GIF singkatan dari Graphics Interchange FOrmat dan mengacu pada tipe tertentu file komputer yang terutama digunakan di halaman web untuk mentransfer grafik dengan mudah antar-komputer dan/atau dengan jaringan. Suatu file GIF bisa dikompresi untuk mengurangi ukuran besar file tanpa perlu kehilangan akurasi visual. Namun, dengan pembatasan hingga 256 warna berarti GIF lebih baik untuk diagram dan gambar web sederhana, dan tidak terlalu bagus digunakan untuk mentransfer foto (lihat JPEG)
sumber: tom wayteg, kamus internet cara cepat dan praktis masuk dunia cyber cetakan 1, Surabaya: Penerbit Liris 2013 halaman 90
pengertian GIF singkatan dari Graphics Interchange FOrmat dan mengacu pada tipe tertentu file komputer yang terutama digunakan di halaman web untuk mentransfer grafik dengan mudah antar-komputer dan/atau dengan jaringan. Suatu file GIF bisa dikompresi untuk mengurangi ukuran besar file tanpa perlu kehilangan akurasi visual. Namun, dengan pembatasan hingga 256 warna berarti GIF lebih baik untuk diagram dan gambar web sederhana, dan tidak terlalu bagus digunakan untuk mentransfer foto (lihat JPEG)
sumber: tom wayteg, kamus internet cara cepat dan praktis masuk dunia cyber cetakan 1, Surabaya: Penerbit Liris 2013 halaman 90