pengertian JPEG


pengertian jpeg adalah format yang diambil dari joint photographic expert group yang merupakan standar untuk kompresi gambar digital. format jpeg adalah kompresi yang menghilangkan sejumlah kecil data disetiap pembukaannya.

sumber: Tom E Rolnicki, pengantar dasar jurnalisme 2008  prenada media grup rawangmangu jakarta dialihbahasakan oleh Tri Wibowo halaman 414

Pengertian JPEG akronim dari Joint Photographic Experts Group. Ini mengidentifikasi jenis spesifik yang dirancang untuk mengkompres-kompres foto dengan mudah untuk transmisi antar computer dalam sebuah network, seperti internet atau intranet. File JPEG biasanya memiliki ekstensi .jpg setelah nama file dan merupakan format yang paling umum untuk transfer file foto-foto, namun tidak cocok icon atau grafik lain yang lebih cocok untuk format GIF.

Sumber: Tom Wayteg, kamus internet, cara cepat dan praktis masuk dunia cyber,Surabaya: penerbit Liris cetakan I 2013 halaman 113

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel