pengertian puisi
Monday, September 2, 2013
pengertian puisi adalah ragam sastra yang bahasanya terikat oleh irama, matra, rima serta penyusunan larik dan bait. 2 gubahan dalam bahasa yang bentuknya dipilih dan ditata secara cermat sehingga mem-pertajam kesadaran orang akan pengalaman dan membangkitkan tanggapan khusus lewat penataan bunyi. 3. sajak.
sumber:
sri utami, sugairto dan suroto , Bahasa dan Sastra Indonesia SMA/ MA
kelas X Pusat perbukuan Departemen pendidikan Nasional tahun 2008
halaman 11