Pengertian meristem sekunder
Wednesday, June 26, 2013
Adalah jaringan meristem
yang berasal dari jaringan meristem primer. Contoh meristem sekunder merupakan
kambium. Kambium merupakan lapisan sel-sel tumbuhan yang aktif membelah dan
terdapat di antar xilem (jaringan pengangkut air dan garam minerla dari akar
kesluruh tubuh tumbuhan) dan floem (jaringan pengangkut hasil fotosintesis dari
daun ke seluruh tubuh tumbuhan.
Sumber: biologi SMA dan MA untuk kelas XI Jakarta: Penerbit ESIS 2004 Diah Aryulina halaman 37