Pengertian diabetes insipidus (diabetes insipidus)
Wednesday, February 10, 2016
Pengertian diabetes insipidus (diabetes insipidus) adalah penyakit pada manusia yang disebabkan oleh kekurangan hormon vasopresin atau hormon antidiuretik akibat gangguan pada kelenjar pituitari, ditandai dengan pembentukan air kencing berlebihan.
Sumber: Rifa'i, Mien.A. Kamus biologi/penyusun akhir Mien A.rifai cetakan ke-4, Jakarta Balai Pustaka, 2004 halaman 81