pengertian dentinogenesisi imperfecta
Tuesday, July 14, 2015
pengertian dentinogenesisi imperfecta adalah keadaan herediter yang ditandai dengan cacat pada pembentukan dan klasifikasi dentin, sehingga gigi tapak berwarna putih susu kecoklatan atau kebiruan.
Sumber: Mukhalidah Hanun Siregar, Sri Minatun: Kamus Kedokteran Modern cara mudah memahami istilah-istilah kedokteran, Jogjakarta: Laksana, 2011, halaman 16