pengertian aberasi kromosom
Tuesday, October 8, 2013
pengertian aberasi kromosom adalah perubahan jumlah atau struktur kromosom didalam sel sebagai akibat kehilangan, duplikasi atau pengaturan kembali bahan genetika, yang dapat menimbulkan perubahan ciri yang turun temurun pada organisme yang mengalaminya.
Sumber: Rifa'i, Mien.A. Kamus biologi/penyususn akhir Mien A.rifai cetakan ke-4, Jakarta Balai Pustaka, 2004 halaman 1