Pengertian fitohormon (phytohormone)
Thursday, May 26, 2016
Pengertian fitohormon (phytohormone) adalah senyawa dalam tumbuhan yang berfungsi untuk memacu kegiatan pembelahan sel dan pertumbuhan jaringan, misalnya auksin, kinetin, giberelin.
Sumber: Rifa'i, Mien.A. Kamus biologi/penyusun akhir Mien A.rifai cetakan ke-4, Jakarta Balai Pustaka, 2004 halaman 128