pengertian enzim terinduksikan (inducible enzyme)
Monday, April 11, 2016
pengertian enzim terinduksikan (inducible enzyme) adalah enzim yang biasanya tidak terdapat dalam sel atau ada dalam jumlah sangat sedikit, tetapi yang tersintesiskan dalam jumlah cukup besar sebagai jawaban terhadap suatu penyebab dalam proses induksi enzim.
Sumber: Rifa'i, Mien.A. Kamus biologi/penyusun akhir Mien A.rifai cetakan ke-4, Jakarta Balai Pustaka, 2004 halaman 107