Pengertian Stalemate
Monday, September 29, 2014
Pengertian
Stalemate adalah Suatu keadaan dimana pihak-pihak yang bertentangan memiliki
kekuatan yang seimbang, namun berhenti pada titik tertentu dalam melakukan
pertentangannya karena kedua belah pihak sudah tidak mungkin lagi maju atau
mundur.
Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara
Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 331