Pengertian Sirkum mediterania
Saturday, September 20, 2014
Pengertian Sirkum
mediterania adalah Rangkaian pegunungan sambungan dari jalur pegunungan disekitar laut
Tengah, yaitu Afrika Utara, Spanyol, Alpen, Alpenina, Semenanjung Balkan,
membujur ke pegunungan Himalaya, Myanmar, Malaysia kemudian menyebrang ke
Indonesia.
Sumber: Eko Sujatmiko, Kamus IPS , Surakarta: Aksara Sinergi Media Cetakan I, 2014 halaman 322-323