pengertian VLE (Virtual Learning Environment)

pengertian VLE (Virtual Learning Environment) adalah linkgkungan pembelajaran virtual. Ini berarti campuran antara hardware dan software yang digunakan untuk membuat peluang-peluang pembelajaran online di luar situasi ruang kelas.
istilah pembelajaran itu berasal dari konteks yang serupa konstruksi virtual reality, di mana pendidik berusaha menciptakan lingkungan pembelajaran dimana peserta didik terlibat dengan sumber-sumber pembelajaran dan tutor dengan cara yang sangat berbeda dengan pendekatan konvensional ruang kelas atau ruang kuliah, namun sama-sama mengandung komponen pendidikan serupa.


Sumber: Tom Wayteg, kamus internet, cara cepat dan praktis masuk dunia cyber,Surabaya: penerbit Liris cetakan I 2013 halaman 207

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel