pengertian port
Thursday, August 8, 2013
adalah antarmuka pada perangkat internetworking (misalnya suatu router), istilah dalam IP, proses pada layer yang lebih tinggi untuk menerima informasi dalam layer yang lebih rendah. Port diberi nomor, setiap port yang dinomori terhubung dengan sutau proses tertentu. sebagai contoh: SMTP dihubungkan dengan port 25, FTP dihubungkan dengan port 21 dan HTTP dihubungkan dengan port 80. Nomor port juga disebut sebagai alamatnya.
sumber: Ahmad Yani, Panduan Menjadi Teknisi Jaringan Komputer, PT Kawan Pustaka: Jakarta, 2008 halaman 142
sumber: Ahmad Yani, Panduan Menjadi Teknisi Jaringan Komputer, PT Kawan Pustaka: Jakarta, 2008 halaman 142