Pengertian bayer pattern


Adalah pola merah, hijau, dan biru (RGB) yang disaring photosite. Penyaringan ini meloloskan intensitas cahaya hijau sebanyak dua kali lipat, sebab mata manusia lebih peka terhadap warna yang satu ini. Oleh karena itu, akurasi hijau lebih penting dibandingkan kedua warna yang lain.[1]


[1] Atok Sugiharto, KIAT JITU GUNAKAN KAMERA SAKU, JAKARTA: OT GRAMEDIA PUSTAKA UTAMA, 2006, 92

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel