Pengertian Hukum Coulomb
Monday, December 26, 2011
Adalah hukum yang menjelaskan hubungan antara gaya yang timbul antara dua titik muatan, yang terpisahkan jarak tertentu, dengan nilai muatan dan jarak pisah keduanya. Satuan unit SI dari muatan listrik adalah coulomb, yang memiliki singkatan “C”36[1]
[1] Aunur R. Mulyanto, REKAYASA PERANGKAT LUNAK JILID 1, (Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan, 2009), hal 36